Kemarin dapat pesan dari seorang teman dekat "kamu berubah".
Aku yang berubah atau kamu yang berubah? Entahlah.
Mungkin kamu yang gak pernah tau sifat dasarku, aku masih sama.
Aku yang dulu yang kalian kenal. aku yang gila dan aku yang lainya.
Aku hanya bosan,
Kalian yang tak menyadari dan mungkin juga egoisku.
Kalian disana bersama dengan orang berbeda. aku disini dan sama.
Kita jauh , waktu keadaan posisi juga semua hal tak pernah sama lagi.
Kepentingan kita berbeda. yang mau tak mau membuat kita menyesuaikan.
Haruskah aku slalu ada untukmu? atau sebaliknya.
Pertanyaanya bisakah? semua tak lagi sama teman.
Bukan berarti kita akan melupakan. semua tak akan berbeda kawan kita masih sahabat jika di satukan. hanya keadaaan yang menuntut kita Untuk bertahan di diri kita masing masing.
Saling membantu, saling berangkulan , saling membisikan semangat,
Dan jika nanti dari kita ada yang di belakang, kita masih menunggu.
Jika nanti kita terpeleset dan terjatuh, kita ada untuk menompang mu.
Kalopun kita tlah masuk terlalu jauh. tampar pipi ini untuk mengingatkan.
Sampai nanti ini akan menjadi cerita seru yang patut di perbincangkan. menjadi joke untuk di tertawakan.
Kita tetap solit. kita tetap satu. walau jarak ataupun waktu dan keadaan memaksa kita untuk berubah, KITA TETAP SAMA JIKA DISATUKAN. GILA
poke: semua sahabat yang saat ini berjuang untuk mimpi dan cintanya, dimanapun aku rindu, aku sayang kalian :)
Aku yang berubah atau kamu yang berubah? Entahlah.
Mungkin kamu yang gak pernah tau sifat dasarku, aku masih sama.
Aku yang dulu yang kalian kenal. aku yang gila dan aku yang lainya.
Aku hanya bosan,
Kalian yang tak menyadari dan mungkin juga egoisku.
Kalian disana bersama dengan orang berbeda. aku disini dan sama.
Kita jauh , waktu keadaan posisi juga semua hal tak pernah sama lagi.
Kepentingan kita berbeda. yang mau tak mau membuat kita menyesuaikan.
Haruskah aku slalu ada untukmu? atau sebaliknya.
Pertanyaanya bisakah? semua tak lagi sama teman.
Bukan berarti kita akan melupakan. semua tak akan berbeda kawan kita masih sahabat jika di satukan. hanya keadaaan yang menuntut kita Untuk bertahan di diri kita masing masing.
Saling membantu, saling berangkulan , saling membisikan semangat,
Dan jika nanti dari kita ada yang di belakang, kita masih menunggu.
Jika nanti kita terpeleset dan terjatuh, kita ada untuk menompang mu.
Kalopun kita tlah masuk terlalu jauh. tampar pipi ini untuk mengingatkan.
Sampai nanti ini akan menjadi cerita seru yang patut di perbincangkan. menjadi joke untuk di tertawakan.
Kita tetap solit. kita tetap satu. walau jarak ataupun waktu dan keadaan memaksa kita untuk berubah, KITA TETAP SAMA JIKA DISATUKAN. GILA
poke: semua sahabat yang saat ini berjuang untuk mimpi dan cintanya, dimanapun aku rindu, aku sayang kalian :)

Tidak ada komentar:
Posting Komentar